Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Daftar Wakil Indonesia Di Korea Masters Dan India Turnamen

Dua laga pertandingan bulutangkis yang digelar pada minggu-minggu akhir bulan November  dan memasuki awal bulan Desember diantaranya:

1. Syed Modi International Badminton Championships (20 s.d 25 November 2018) yang berlangsung di India dengan total hadiah 150.000 USD.
https://www.tehiis.com/
 
    Perwakilan tim Indonesia pada ajang ini diantaranya:

   • Men Single (MS)
      -    Firman Abdul Kholik (rangking 57 dunia harus terhenti diputaran 2 oleh unggulan tuan rumah Kasyap Parupali rangking 52 dunia).

      -    Shesar Hiren Rustavito (ranking 67 dunia harus terhenti di putaran 2 oleh unggulan 4 tuan rumah Sai Praneeth).

      -    Vicky Angga Syaputra (rangking 138 harus terhenti oleh rekan senegaranya Chico Aura Dwi Wardoyo di putaran quarter final).

      -    Chico Aura Dwi Wardoyo (rangking 100 dunia di semi final akan berhadapan antara pemenang China vs India).

  • Men Doubles (MD)
      -    Fajar Alfian/Muhamad Rian Adrianto (rangking 7 dunia di semi final akan berhadapan dengan ganda Rusia Vladimir Ivanov/Ivan Sozonov rangking 23 dunia).

      -    Sabar Karyaman Gutama/Frengky Wijaya Putra (rangking 65 dunia harus terhenti di quarter final oleh pasangan Rusia yang akan menghadapi Fajar/Rian).

  • Women Single (WS)
      -    Ruseli Hartawan (rangking 62 dunia berhasil melaju ke semi final yang akan menghadapi India antara pemenang Sina Nehwal vs Rituparna Das).

  • Women Doubles (WD)
      -    Della Destiara Haris/Rizki Amelia Pradipta (rangking 13 dunia di semifinal akan berhadapan dengan ganda Malaysia).

      -    Tania Oktaviani Kusumah/Vania Arianti Sukoco (rangking 60 dunia, harus melawan ganda India untuk mengamankan tiket ke semi final).

  • Mixed Doubles (XD)
      -    Alfian Eko Prasetya/Marsheilla Gischa Islami (harus melawan rekan senegaranya di semi final Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari).

Beberapa pemain unggulan Indonesia tidak dimainkan dalam sektor ini, karena dipersiapkan untuk HSBC World Tour Final yang akan digelar mulai 12 Desember 2108.

Sedangkan pemain unggulan lainnya yang memiliki level lebih tinggi secara rangking, juga sedang dipersiapkan mengikuti Korea Masters.

2. Korea Masters (27 November - 02 Desember 2018) yang berlangsung di Gwangju Women's University Stadium, Gwangju, Korea dengan total hadiah 250.000 USD.
https://www.tehiis.com/
  Perwakilan tim Indonesia pada ajang ini diantaranya:

  • Men Single (MS)
     - Panji Ahmad


     - Ihsan Maulana Mustofa

     - Tommy Sugiarto

     - Sony Dwi Kuncoro

     - Shesar Hiren

     - Jonathan Cristie

     - Firman Abdul Kholik

     - Antony Sinisuka Ginting

  • Men Doubles (MD)
     - Fajar/Rian

     - Bery/Hardianto

     - Sabar/Frengky

     - Ahsan/Hendra

     - Akbar/Moh Reza

   • Women Single (WS)
     - Gregoria Mariska

     - Fitriani

     - Liany Mainaki

 Men Doubles (MD)
     - Tania/Fania

     - Yufira/Fauza

     - Ni Ketut/Virni

 Mixed Doubles (XD)
     - Praven/Melati

     - Alfian/Marsheila

     - Akbar/Winny

     - Rinov/Phita

     - Tontowi/Della Destiara

Demikian ulasan mengenai dua gelaran bulutangkis yang berlangsung pada bulan November s.d awal Desember 2018 yang dapat saya sajikan.

Terima kasih dan Wassalamualaikum.
ikomaria
ikomaria Berprofesi sebagai engineer bidang persinyalan kereta api, semenjak lulus S1 Fisika, dengan tetap menjalankan hobi ngeblog sebagai sarana untuk berekspresi dan berbagi dalam bentuk tulisan, dari secuil pengalaman ringan guna menyalurkan hobi dan sekedar berbagi.

Post a Comment for "Daftar Wakil Indonesia Di Korea Masters Dan India Turnamen"